Babinsa Desa Ngemplak Laksanakan Komsos Bersama Pelaku UMKM Di Desa Binaan

    Babinsa Desa Ngemplak Laksanakan Komsos Bersama Pelaku UMKM Di Desa Binaan
    Dalam upaya memberikan semangat dalam meningkatkan usahanya, Babinsa Koramil 12/Mranggen Serda Rosulun M.A melaksanakan komsos sekaligus melaksanakan Pendampingan peningkatan usaha dengan pelaku UMKM (Usaha Mikro Kecil dan Menengah) di Desa Ngemplak, Kecamatan Mranggen, Kabupaten Demak

    DEMAK - Dalam upaya memberikan semangat dalam meningkatkan usahanya, Babinsa Koramil 12/Mranggen Serda Rosulun M.A melaksanakan komsos sekaligus melaksanakan Pendampingan peningkatan usaha dengan pelaku UMKM (Usaha Mikro Kecil dan Menengah) di Desa Ngemplak, Kecamatan Mranggen, Kabupaten Demak, Jum'at (05/01/2024).

    Danramil 12/Mranggen Kapten Inf Tulodo mengatakan “Kegiatan semacam ini rutin di lakukan oleh Babinsa untuk menjaga hubungan silaturahmi dan sekaligus mendengarkan apa yang menjadi keluhan warganya terkait pengembangan usaha mereka, ” kata Danramil.

    Dengan adanya komunikasi yang dilakukan Babinsa seperti Serda Rosulun M.A dapat mengatasi permasalahan pada pelaku UMKM, sehingga dapat segera dilaporkan dan bisa langsung diatasi sehingga usaha yang digeluti bisa terus berkembang.

    “Para pelaku UMKM agar tetap melakukan kegiatan usahanya, karena UMKM merupakan roda penggerak perekonomian yang utama di tengah masyarakat, ” singkat Babinsa.

    “Menjalin komunikasi sosial serta pendampingan dengan pelaku UMKM merupakan salah satu cara efektif untuk saling bertukar informasi dan silaturahmi, ” ujarnya. (Pendim0716).

    demak
    Muhammad Makruf

    Muhammad Makruf

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Desa Banyumeneng Komsos Dengan Usaha...

    Artikel Berikutnya

    Gaktib, Ratusan Kendaraan Anggota Kodim...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu

    Ikuti Kami